Banyuwangi Punya Program Unik Sekolah Bantu Sekolah, Begini

Senin, 10 Mei 2021 – 10:00 WIB
Banyuwangi Punya Program Unik Sekolah Bantu Sekolah, Begini - JPNN.com Jatim
Pemkab Banyuwangi meluncurkan program Sekolah Asuh Sekolah sehingga antarlembaga pendidikan bisa saling bersinergi. Ilustrasi Foto: Bupati Ipuk Fiestiandani. Antara/HO-Humas Pemkab Banyuwangi)

Guru pun bisa mengajak diskusi guru lain di sekitarnya untuk menerapkan pembelajaran yang lebih efektif.

"Sehingga SAS tidak hanya mendorong empati para pelajar, namun juga guru dan kepala sekolah," papar Ipuk.

Menurut dia, upaya tersebut menjadi salah satu strategi menjawab masalah pemerataan kualitas pendidikan di Banyuwangi.  (antara/mcr13/jpnn)

Pemkab Banyuwangi meluncurkan program Sekolah Asuh Sekolah sehingga antarlembaga pendidikan bisa saling bersinergi.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Fais Nasruloh

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News