Sekjen PDIP Sebut Keputusan NasDem Pilih Anies Jadi Sebuah Kerumitan
"Kepala daerah dari PDIP justru meramu berbagai keberhasilan dari kepala daerah, termasuk keberhasilan dari Pak Jokowi kemudian menjadi spirit satu nafas kebijakan. Ini dijalankan oleh para kepala daerah dari PDI Perjuangan," tuturnya
Pada kesempatan yang sama, Hasto juga menyikapi soal reshuffle kabinet menteri yang bakal dilakukan oleh Presiden Jokowi. Hasto juga menambahkan, kebijakan itu merupakan hak prerogatif presiden.
“Kalau di jajaran kabinet bapak presiden Jokowi yang memegang komando. Presiden Joko Widodo yang memiliki hak prerogatif untuk melakukan reshuffle,” tandas Hasto. (mcr23/jpnn)
Calon presiden 2024 yang diusung Partai Nasdem Anies Baswedan disebut sebagai antitesa, begini tanggapan Sekjen PDIP.
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News