Nasib Piala Dunia U-20 di Tengah Tragedi Kanjuruhan, Menpora Zainudin Amali Bilang Begini

Selasa, 11 Oktober 2022 – 11:05 WIB
Nasib Piala Dunia U-20 di Tengah Tragedi Kanjuruhan, Menpora Zainudin Amali Bilang Begini - JPNN.com Jatim
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat (7/10). (ANTARA/Gilang Galiartha)

Dalam surat yang dikirimkan kepada Presiden Jokowi, FIFA menyatakan akan membentuk tim transformasi sepak bola Indonesia. Demi kelancaran upaya itu, FIFA akan berkantor di Indonesia selama proses tersebut.

Pemerintah Indonesia juga telah membentuk Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) untuk mengusut tuntas tragedi Kanjuruhan.

Tim yang dipimpin Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD itu bertugas mengungkap kasus dan akar masalah untuk kemudian memberikan rekomendasi.

TGPF siap menyelesaikan tugasnya dalam kurun waktu dua hingga tiga pekan sejak terbentuk 3 Oktober lalu. (antara/mcr12/jpnn)

Menpora Zainudin Amali mengatakan fokus pemerintah saat ini adalah penyelesaian kassu dan penangangan Tragedi Kanjuruhan.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News