Tim Bajul Ijo Cilik Akan Bertanding Dalam Asprov PSSI, Simak Persiapannya
Selasa, 01 Maret 2022 – 18:43 WIB

Persebaya U15 saat menggelar sesi latihan di lapangan Kendung Surabaya, Selasa (1/3). Foto: (Ardini Pramitha/JPNN)
Dul Hamid menargetkan juara dalam Piala Soeratin U15 Jatim. Baginya, ketika anak-anak sudah membawa nama Bajul Ijo maka wajib datang membawa berita baik,
"Apapun itu semaksimal mungkin menampilkan yang terbaik," pungkas Dul. (mcr23/jpnn)
Persiapan Persebaya U15 ikuti ajang Piala Soeratin Asprov PSSI Jatim
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News