Razia Miras, Polisi Gerebek Rumah Warga Jual Bir dan Vodka Tanpa Izin
Rabu, 16 April 2025 – 12:36 WIB

Penggerebekan rumah warga di Malang yang menjual miras ilegal atau tanpa izin. Foto: Source for JPNN
Bambang menegaskan Bhabinkamtibmas akan menggencarkan imbauan agar masyarakat tidak terlibat dalam aktivitas jual beli maupun konsumsi miras tanpa izin. (mcr12/jpnn)
Polsek Pakisaji Polres Malang menggerebek rumah warga yang menjual miras tanpa izin. Polisi menyita bir dan vodka, serta menjerat pelaku dengan tipiring.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News