Pengakuan Pemuda Madiun Jual Akun Telegram ke Bjorka, Sebegini Harganya

Senin, 19 September 2022 – 15:50 WIB
Pengakuan Pemuda Madiun Jual Akun Telegram ke Bjorka, Sebegini Harganya - JPNN.com Jatim
Tersangka yang terlibat dalam aksi hacker Bjorka, Muhammad Agung Hidayatullah alias MAH dikenakan wajib lapor. ANTARA/Louis Rika.

Namun, pihaknya bersyukur tak ditahan pihak kepolisian. Meski sudah dibebaskan, MAH tetap diwajibkan lapor seminggu dua kali ke Polres Madiun.

Timsus Polri menyita sejumlah barang bukti berupa SIM Card seluler yang digunakan MAH berkomunikasi dengan pemilik channel asli Bjorka, dua unit ponsel milik tersangka, dan satu KTP atas nama tersangka. (antara/mcr12/jpnn)

MAH menjual akun telegram ke Bjorka dengan mata uang dolar, harganya menggiurkan.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News