Perang Sarung Berdarah di Situbondo, 1 Korban Terluka Parah, Dada Terkoyak
Selasa, 19 April 2022 – 10:13 WIB
"Setelah memperoleh keterangan saksi dari beberapa anak muda yang terlibat dalam 'perang sarung', akhirnya diperoleh nama pelaku penganiayaan dengan menggunakan celurit," tutur Andi Sinjaya.
Polisi lantas menangkap pelaku di rumahnya tanpa perlawanan. Dari hasil pemeriksaan, pelaku mengakui perbuatannya. (antara/mcr13/jpnn)
Perang sarung berdarah di Situbondo pada Minggu dini hari lalu. Satu orang jadi korbannya dan hingga kini masih menjalani opname.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News