Waspada! Penyalahgunaan Antibiotik Bisa Picu Bahaya Kesehatan Serius
Rabu, 27 November 2024 – 16:10 WIB
Apabila penggunaan antibiotik terus dilakukan secara tidak rasional, Fauna mengkhawatirkan ketersediaan antibiotik efektif akan semakin berkurang.
“Hal ini dapat membuat penyakit infeksi tertentu menjadi sulit disembuhkan karena tidak ada antibiotik yang bisa mengatasinya,” pungkasnya.
Dengan edukasi yang berkesinambungan, Fauna berharap masyarakat lebih memahami pentingnya penggunaan antibiotik sesuai aturan demi mencegah resistensi yang mengancam keselamatan banyak orang. (mcr12/jpnn)
Kebiasaan mengonsumsi antibiotik sembarangan bisa menjadi bom waktu bagi pengguna.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News