UC Deklarasikan Diri Sebagai Kampus Artificial Intelligence Friendly
Selasa, 15 Oktober 2024 – 12:37 WIB
Generatif AI tersebut di antaranya seperti ChatGPT, Perplexity, Google Gemini, Scite.ai, Magic School, ResearchGate, Microsoft Co Pilot, hingga Midjourney.
"Nah, generatif AI tersebut dapat membantu mahasiswa dan dosen dalam proses perkuliahan," jelasnya.
Tak hanya itu, dalam deklarasi ini, pihaknya juga menghadirkan AI Talkshow dengan pembicara dari dunia industri.
"Tujuannya yaitu membuka wawasan masyarakat bahwa industri juga telah menggunakan AI secara luas, jika kita tidak mumpuni dalam hal AI, lambat laun kita akan tergerus," pungkasnya. (mcr12/jpnn)
Universitas Ciputra Surabaya menyiapkan tujuh Generatif AI untuk proses pembelajaran.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News