Marcha Ajak Anak Disabilitas Kenali Seni Lewat Program Dear Earth

Selasa, 15 Oktober 2024 – 15:33 WIB
Marcha Ajak Anak Disabilitas Kenali Seni Lewat Program Dear Earth - JPNN.com Jatim
Pegiat sosial dan seni di Surabaya bernama Marcha Sharapova Rusli bersama dua anak disabilitas sedang mengenakan baju batik eco print. Foto: Ardini Pramitha/JPNN

Tujuannya menunjukkan kepada mereka bahwa keberlanjutan dapat kreatif dan berdampak.

“Namun, proyek ini benar-benar berkembang ketika saya memperluasnya untuk mencakup anak-anak berkebutuhan khusus di Isani Tunas Mandiri,” katanya.

Sementara itu, Kepala Sekolah Insani Tunas Mandiri Tety Agustina menjelaskan ada 20 anak disabilitas yang terlibat dalam proyek ini.

“Mereka berada di bangku kelas 11 hingga 12. Ada 20 anak tuna rungu dan grahita yang terlibat dalam proyek itu, kalau terlalu kecil masih belum mampu," kata Tety. (mcr23/jpnn)

Cara Marcha kenalkan seni dan lingkungan kepada anak disabilitas dengan program Dear Earth.

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News