Untag Surabaya Beber 9 Alasan Harus Berkuliah di Kampusnya

Rabu, 12 Juni 2024 – 16:29 WIB
Untag Surabaya Beber 9 Alasan Harus Berkuliah di Kampusnya - JPNN.com Jatim
Mahasiswa Untag Surabaya. Foto: Humas Untag Surabaya.

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Untag Surabaya berkomitmen memberikan pendidikan terbaik bagi generasi bangsa dan siap mencetak lulusan yang kompeten serta berdaya saing. Kampus Merah Putih itu menawarkan berbagai manfaat bagi calon mahasiswa.

Kepala Biro Rektorat Untag Surabaya Abraham Ferry Rosando mengatakan berdasarkan Pangkalan Data Pendidikan Tinggi, kampus swasta tertua di Jatim itu menunjukkan performa mengesankan dalam jumlah mahasiswa dan kualitas pendidikan.

Hal itu membuktikan bahwa Untag Surabaya merupakan salah satu universitas yang paling diminati di Jatim.

Ferry merangkum sembilan alasan calon mahasiswa memilih Untag Surabaya sebagai tempat berkuliah.

1. Jumlah Mahasiswa Terbesar Kedua di Jatim

Untag Surabaya bangga menjadi kampus dengan jumlah mahasiswa terbesar kedua di Jatim. Hal itu menunjukkan tingginya minat dan kepercayaan masyarakat terhadap kualitas pendidikan yang ditawarkan.

"Banyaknya mahasiswa Untag yang tersebar dari penjuru Nusantara juga menjadikan networking menjadi luas," kata Ferry, Rabu (12/6).

2. Lokasi Strategis

Berikut sembilan alasan Anda harus berkuliah di Untag Surabaya, simak baik-baik.
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News