Trash2Treasure Ubah Limbah Menjadi Karya Inovatif dengan Nilai Jual

Jumat, 27 Oktober 2023 – 19:46 WIB
Trash2Treasure Ubah Limbah Menjadi Karya Inovatif dengan Nilai Jual - JPNN.com Jatim
Trash2Treasure saat memproses limbah kulit pisang menjadi selai. Foto: Dok. Tulus untuk JPNN.

Selai dari kulit pisang dan kulit buah dalam satu toples yang mereka bawa pada workshop kerap habis disantap peserta. 

Olahan daging dari kulit pisang mereka juga menjadi alternatif sehat bagi teman-teman yang memiliki diet vegan.

“Kami berharap mengadakan bazar se-Surabaya pada akhir tahun. Berkolaborasi dengan OSIS dari berbagai sekolah, menginisiasi gerakan donasi baju bekas dan dijual kembali,” ujarnya.

Selain itu, mengadakan workshop live terkait pengolahan sampah makanan dan berbagai booth yang mendaur ulang baju bekas tak layak pakai menjadi aksesoris lucu.

"Bazar kami bisa dihadiri satu keluarga. Sekalian jalan-jalan, mengurangi sampah makanan dan busana.” jelasnya. (mcr12/jpnn)

Trash2Treasure mengolah limbah menjadi karya-karya inovatif, seperti selai, burger, ikat rambut, hingga tas.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News