IAIN Ponorogo Studi Banding ke Sistekin Untag Surabaya Kolaborasi Akademik 

Sabtu, 12 Agustus 2023 – 14:41 WIB
IAIN Ponorogo Studi Banding ke Sistekin Untag Surabaya Kolaborasi Akademik  - JPNN.com Jatim
Studi banding IAIN Ponorogo ke Sistekin Untag Surabaya untuk kolaborasi akademik. Foto: Dok. DSI YPTA.

“Saya berharap semoga ini merupakan langkah awal untuk kemudian bisa terjalin silaturahmi yang lebih erat dan memberikan impact full atau dampak kemaslahatan untuk kedua belah pihak,” katanya.

Sementara itu, Dosen Sistekin Untag Surabaya sekaligus Editor in Chief Journal of Information Technology and Cyber Security (JICTS) Siti Mutrofin membahas mengenai Peningkatan Pengelolaan Tata Kelola Jurnal Bereputasi.

“Rekomendasi saya adalah pentingnya memiliki contoh-contoh paper yang berkualitas tinggi sebagai panduan. 

Menurutnya, sebuah judul haruslah mencerminkan esensi dari isi artikel dan dapat menarik perhatian pembaca potensial. 

“Dalam abstrak, unsur yang menguraikan tujuan penelitian, metode yang digunakan dan hasil yang dicapai haruslah ada. Di ‘ATM’ saja, dengan harapan artikel yang sudah direvisi dan terbit lebih bagus dan tertata,” jelasnya

Siti mengatakan pentingnya melakukan revisi mendalam sebelum artikel akhirnya terbit. Dalam upaya untuk meningkatkan kualitas artikel dan reputasi jurnal, proses revisi yang komprehensif.

“Juga membantu memastikan artikel yang diterbitkan memiliki kualitas yang optimal sehingga memberikan manfaat yang berkualitas dan berdampak bagi para pembaca,” pungkas Siti. (mcr12/jpnn)

Sistekin Untag Surabaya dengan IAIN Ponorogo perkuat kolaborasi akademik.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News