Kementan Siapkan Program Antisipasi El Nino, Pengamat Pertanian Bilang Begini

Selasa, 16 Mei 2023 – 22:00 WIB
Kementan Siapkan Program Antisipasi El Nino, Pengamat Pertanian Bilang Begini - JPNN.com Jatim
Foto arsip. Kawasan pertanian di wilayah Kabupaten Malang, Jawa Timur. (ANTARA/Vicki Febrianto)

Maka dari itu, sebagai negara tropis, pertanian konvensional membawa keberkahan tersendiri dengan sistem produksi yang sederhana dan daya dukung produksi yang melimpah.

Biaya produksi yang jauh lebih murah dibandingkan dengan sistem produksi berbasis AI dan laboratorium terkontrol. Namun, ancaman climate change dan hama penyakit yang makin tinggi sehingga alternatif-alternatif sistem produksi perlu dikembangkan.

Salah satunya precision agriculture-berbasis laboratorium terkontrol, menjadi alternatif perlu dikembangkan secara bertahap dan berkesinambungan.

"Hadirnya anak-anak muda pertanian yang melek teknologi menjadi titik kritis dalam hal ini," pungkas Sujarwo. (antara/mcr12/jpnn)

Pengamat pertanian dari UB mengapresiasi program dari Kementan untuk mengantisipasi terjadinya kemarau panjang atau El Nino.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News