Jalur Ngawi-Solo Tak Aman, Waspadai Bajing Loncat

Selasa, 25 Oktober 2022 – 07:32 WIB
Jalur Ngawi-Solo Tak Aman, Waspadai Bajing Loncat - JPNN.com Jatim
Tangkapan layar video viral tentang aksi 'bajing loncat' yang mencoba mencuri muatan truk pengangkut barang di jalur Ngawi-Solo, tepatnya di Desa Pelang Kidul, Kecamatan Kegunggalar, Ngawi, Jatim pada 20 Oktober 2022. ANTARA/Louis Rika

Sesuai data Kepolisian Daerah Jawa Timur, terdapat sejumlah lokasi di wilayah provinsi setempat yang termasuk titik rawan aksi bajing loncat karena merupakan area hutan yang sepi.

Yakni, di hutan Jati Peteng, Kecamatan Jenu, Tuban; Taman Baluran, Situbondo; Gunung Gumitir, Sempolan, Jember; dan wilayah Kedunggalar, Ngawi. (antara/mcr12/jpnn)

Polisi meminta pengguna jalan yang kerap melintas di jalur arteri Ngawi-Solo untuk mewaspadai aksi bajing loncat belakangan ini.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News