Mahasiswa Buddhis di Kota Surabaya Ajak Masyarakat Healing Sejenak

Rabu, 07 September 2022 – 14:00 WIB
Mahasiswa Buddhis di Kota Surabaya Ajak Masyarakat Healing Sejenak - JPNN.com Jatim
Mahasiswa Budhhis Surabaya saat bertemu dengan Staf Ahli Walikota Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan, Afghani Wardhana, untuk minta doa resto gelar acara Mindful festival. Foto: Dok Jonathan for JPNN.com

Bagi Jonathan, manfaat healing adalah mengeluarkan rasa ketakutan, kepanikan, stress, dan hal negatif atau apa pun selama pandemi yang lama sekali menerjang seluruh penjuru dunia.

Acara ini adalah aktivitas bersama dari Pemuda dan Mahasiswa Buddha di Surabaya.

Sementara itu, Staf Ahli Walikota Bidang Hukum, Politik, dan Pemerintahan, Afghani Wardhana menambahkan Kota Surabaya merupakan kota majemuk dan warganya sangat toleransi antar umat beragama.

"Negara telah menjamin dan melindungi para warganya untuk menjalankan ajaran agamanya secara baik," tandas Afgani. (mcr23/jpnn)

Gelar Mindful Festival, Mahasiswa Buddhisme di Kota Surabaya ajak masyarakat healing sejenak

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News