Puluhan Gerai Melanggar Penggunaan Kantong Plastik, Masyarakat Susah Beradaptasi
Kamis, 07 Juli 2022 – 10:32 WIB

Arsip Foto. Anggota Komunitas Nol Sampah (dua kanan) memberikan kantong belanja ramah lingkungan kepada warga untuk mengampanyekan pengurangan penggunaan kantong plastik sekali pakai di Pasar Gunung Anyar, Kota Surabaya, Jawa Timur. (ANTARA/Fiqih Arfani)
"Kami juga tidak bisa langsung nabrak. Kami berikan pengertian sedikit demi sedikit dan (operasi) yustisi tetap jalan," ucap dia.
Pihaknya menggandeng komunitas peduli lingkungan dalam menjalankan misi mengurangi penggunaan kantong plastik di Surabaya, termasuk menyosialisasikan aturannya dalam tiga bulan terakhir.
Terkait rencana penyediaan kantong ramah lingkungan untuk warga di pasar-pasar tradisional, Hebi mengatakan bahwa ketersediaan anggaran untuk keperluan itu belum bisa dipastikan. (antara/mcr12/jpnn)
Masyarakat masih susah untuk beradaptasi tidak menggunakan kantong plastik sekali pakai, akibatnya banyak gerai yang terkena teguran.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News