Siswi SMP di Surabaya Kenalkan Manfaat Daun Ungu, Khasiatnya Mantap

Senin, 23 Mei 2022 – 17:59 WIB
Siswi SMP di Surabaya Kenalkan Manfaat Daun Ungu, Khasiatnya Mantap - JPNN.com Jatim
Siswa SMPN 3 Surabaya mengolah daun ungu yang memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh. Foto: Dok. Andy untuk JPNN.

Dia menjelaskan cara mengolah daun ungu. Untuk teh, daun yang setengah tua dipanen lalu dijemur. Setelah itu dibuat untuk seduhan teh.

Untuk olahan makanan, daun ungu terlebih dahulu direbus. Hasil air rebusan menjadi campuran bahan-bahan pembuatan puding, seperti telur, susu, agar-agar, dan gula.

"Kalau untuk kue pie, daun ungu jadi campuran fla," jelas Kayla.

Selain Kayla, sembilan siswa lainnya juga menunjukkan kreasi yang inovatif, seperti pemanfaatan ginseng yang dibuat Bara, sabun dan aroma terapi dari jelanta buatan Aurel.

Selanjutnya, ada pengolahan beluntas kreasi dari Gilbert, budidaya tanaman kelor buatan Keyza, kreasi tomat menjadi permen dari Faustina, dan budidaya bunga telang dari Restie.

Terakhir, kreasi pandan hijau wangi kreasi Tanaya dan olahan limbah rumah tangga menjadi pupuk karya Pasya. (mcr12/jpnn)

Siswi SMPN 3 Surabaya, Kayla Zahra Mecca memperkenalkan daun ungu yang memiliki banyakkhasiat bagi kesehatan tubuh manusia.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News