Berikut Identitas Korban Ambrolnya Seluncuran Kenjeran Park, Kasihan Kondisinya

Sabtu, 07 Mei 2022 – 19:32 WIB
Berikut Identitas Korban Ambrolnya Seluncuran Kenjeran Park, Kasihan Kondisinya - JPNN.com Jatim
Korban ambrolnya seluncuran kolam renang di Kenjeran Park saat dilarikan ke rumah sakit. Foto: Command Center 112 Surabaya.

1. Pratama (10), kondisi sadar, lika hematom di bagian wajah,
2. Akbar Romadoni (15), kondisi dislokasi tangan kiri,
3. Rifaldo Wahyu Pratama (12), kondisi dislokasi tangan kanan dan luka robek pelipis kanan,
4. Hasan (16), kondisi sadar dislokasi kaki kiri,
5. Raihan (12), kondisi sadar nyeri di punggung belakang dan nyeri di perut,
6. Indriana Rahmawati (15), kondisi sadar luka sobek pada dagu,
7. Nafisha (13), kondisi luka robek di jari kaki kanan,
8. Amelia Lailatul Sholifah (17), kondisi syok trauma ringan dan mengalami lecet pada kedua lutut.

Dirawat di RSU dr Soetomo:

1. Mila Sabrina (17), kondisi kesadaran menurun dan nyeri pada perut,
2. Moh Ridwan (23), kondisi sadar dan mengalami robek di dagu,
3. Nabila Pramuswari (16), kondisi indikasi COR dan nyeri di pinggul,
4. Zain (11), kondisi sadar dan mengalami indikasi dislokasi pergelangan tangan sebelah kanan,
5. Siti Adatul (19), kondisi sadar dan mengalami robek di kepala,
6. Amel (16), kondisi sadar mengalami nyeri pada dada dan Dislokasi bahu kiri,
7. Rasied (10), kondisi sadar mengalami robek di paha kanan, dagu, dan hematom di dahi,
8. M Efendi (28), kondisi tidak sadarkan diri dan pihak keluarga sudah mendampingi. (mcr23/mcr12/jpnn)

Identitas 16 korban ambrolnya seluncuran kolam renang di Kenjeran Park beserta kondisinya.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News