Bruk! Mobil Tumpangan Personel Grup Debu Kecelakaan di Tol Probolinggo, Nahas

Senin, 18 April 2022 – 11:56 WIB
Bruk! Mobil Tumpangan Personel Grup Debu Kecelakaan di Tol Probolinggo, Nahas - JPNN.com Jatim
Personel grup musik Debu kecelakan di Tol Probolinggo. Ilustrasi garis polisi. Foto: Ricardo/JPNN.com

Adapun korban dengan luka berat, yakni ada dua orang.

Pertama, Daood Abdullah Al Daood (35) dengan alamat Talang RT 007. RW 002 Kecamatan Talang, Tegal, Jawa Tengah.

Kedua , Umar (35) yang berdomisili di Jalan Bango II. No. 31, RT 007, RW 003 Pondok Labu, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan.

"Dua korban lainnya, luka ringan dan semua di rawat di RS Dr Saleh Kota Probolinggo," tuturnya. (mcr26/13/jpnn)

Kasat PJR Ditlantas Polda Jatim Kompol Dwi Sumrahadi membeberkan sejumlah fakta dan dugaan awal soal kecelakaan rombongan grup musik Debu di Tol Probolinggo.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News