Cerita Mukti Ali, Korban Terdampak Banjir di Malang yang Merugi Hingga Rp 60 Juta

Minggu, 20 Maret 2022 – 08:44 WIB
Cerita Mukti Ali, Korban Terdampak Banjir di Malang yang Merugi Hingga Rp 60 Juta - JPNN.com Jatim
Lokasi kandang warga yang sapinya mati karena tenggelam saat banjir di Kota Malang pada Jumat, (18/3). Foto: Ridho Abdullah/jpnn

Sayangnya, dia terlambat selangkah. Dua sapinya lebih dahulu tenggelam dan tidak bisa diselamatkan.

"Dua bangkai sapi dikubur," ucapnya.

Tidak hanya itu, dia mengalami kerugian cukup banyak karena rumahnya memang sampingan dengan sungai.

Rupanya banjir itu menjadi salah satu yang terparah di lingkungan tersebut. Dia menyatakan pada tahun lalu, belum pernah terjadi banjir sampai setinggi dada orang dewasa.

"Karena adanya sodetan di dekat perumahan itu (dekat rumahnya), membuat sungai di sini banjir, padahal tahun lalu belum seperti ini. Tolonglah pemerintah segera atasi permasalahan ini," tuturnya. (mcr26/jpnn)

Banjir yang terjadi di Kota Malang membuat pengusaha ini mengalami kerugian puluhan juta rupiah.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News