Penting untuk Koneksi ke Dunia Kerja, IKA UA: Kampus Harus Terapkan Strong Partnership

Senin, 13 September 2021 – 07:43 WIB
Penting untuk Koneksi ke Dunia Kerja, IKA UA: Kampus Harus Terapkan Strong Partnership - JPNN.com Jatim
Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Alumni Universitas Airlangga Khofifah Indar Parawansa saat melantik pengurus masa bakti 2021-2025 di Aula Garuda Mukti Kampus C Unair di Surabaya, Minggu (12/9/2021). (ANTARA Jatim/HO-IKA UA)

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Perlu adanya strong partnership dalam menguatkan kolaborasi antara perguruan tinggi dan dunia kerja.

"Penting adanya jejaring yang kuat agar dunia usaha, industri dan kerja bisa terkoneksi lebih cepat dan isntentif," kata Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Alumni Universitas Airlangga (IKA UA), Khofifah Indar Parawansa di Surabaya, Minggu

Gubernur Jawa Timur tersebut ingin memetakan alumni agar berkontribusi di bidang industri manufaktur.

"Alumni Unair ini ada di seluruh Indonesia, jadi fokus kontribusinya bukan hanya manufaktur di area Surabaya saja, melainkan di luar juga," paparnya

Perlu adanya strong partnership dalam menguatkan kolaborasi antara perguruan tinggi dan dunia kerja..
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News