Temukan Sambungan Kabel Ilegal di Lapas Sidoarjo, Petugas: Berpotensi Timbulkan Kebakaran

Kamis, 09 September 2021 – 06:20 WIB
Temukan Sambungan Kabel Ilegal di Lapas Sidoarjo, Petugas: Berpotensi Timbulkan Kebakaran - JPNN.com Jatim
Sejumlah barang bukti seperti sambungan kabel, kipas angin bekas dan korek api disita petugas Lapas Kelas IIA Sidoarjo, Jawa Timur karena berpotensi menimbulkan kebakaran, Rabu. (Antara Jatim/SI/IS)
Teguh mengaku pihaknya rutin melakukan razia. Hal itu dilakukannya karena rutan di Sidoarjo tersebut harus dijaga ketahanannya karena sudah berumur tua yakni dibangun pada tahun 1830.

Selain itu, tambah Teguh, rutan juga sudah sangat kelebihan penghuni.

"Total napi sekarang sebanyak 1.157 orang. Padahal kapasitas sebenarnya untuk sekitar 388 orang," tandasnya. (antara/mcr17/jpnn)
Petugas Lapas Kelas IIA Sidoarjo, Jawa Timur, mengamankan sejumlah kabel yang disambung secara ilegal di beberapa blok rutan..

Redaktur & Reporter : Febriansyah

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News