BOR Sempat Penuh, Pemkab Kediri Tambah Fasilitas, Resmikan Paviliun VVIP dan Telemedichine

Kamis, 26 Agustus 2021 – 11:55 WIB
BOR Sempat Penuh, Pemkab Kediri Tambah Fasilitas, Resmikan Paviliun VVIP dan Telemedichine - JPNN.com Jatim
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana meninjau fasilitas di paviliun VVIP khusus untuk merawat warga yang terkonfirmasi positif COVID-19 di Rumah Sakit Simpang Lima Gumul (SLG), Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Rabu (25/8/2021). ANTARA/HO-Kominfo Kabupaten Kediri

"Ada 87 dokter di Kabupaten Kediri yang akan mendampingi masyarakat yang menjalani isolasi mandiri," paparnya.

Program tersebut merupakan kerja sama antara Pemerintah Kabupaten Kediri, Ikatan Dokter Indonesia, serta 27 apotek yang tersebar di 26 kecamatan di Kabupaten Kediri.

"Jadi warga yang isolasi mandiri bisa menghubungi dokter pendamping, kemudian tinggal menebus obat di 27 apotek tersebut," jelas Himawan.

Pemerintah Kabupaten Sampang, Jawa Timur, terus memacu penanganan pandemi Covid-19, salah satunya dengan menambah fasilitas medis.

Redaktur & Reporter : Febriansyah

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News