Usai Lebaran, Begini Jurus Polda Jatim Tekan Angka COVID-19
Rabu, 02 Juni 2021 – 18:30 WIB
"Dari data akumulasi hasil pemeriksaan usap antigen secara acak saat penyekatan terhadap pemudik dan PPKM mikro pada 15-30 Mei lalu secara nasional, diperoleh sebanyak 5.393 pemudik yang positif COVID-19," kata dia.
Oleh sebab itu, Kapolda meminta jajaran untuk memaksimalkan pos penyekatan di tiga titik yakni di jalur Tol Ngawi-Solo, Bojonegoro-Cepu, dan Tuban-Rembang.
"Selain itu, kami juga memaksimalkan tim pemburu, yakni COVID-19 Hunter, yang siap menjemput dan memberi pelayanan kepada masyarakat terpapar virus corona," ucap Gatot. (antara/mcr13/jpnn)
Polda Jawa Timur melakukan sejumlah langkah untuk andil dalam menekan penyebaran COVID-19 di daerahnya.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News