Hendak Lakukan Ritual, 10 Orang Terseret Ombak Pantai Selatan Jember Meninggal
Minggu, 13 Februari 2022 – 13:26 WIB

Ilustrasi meninggal dunia. Foto: ilustrasi JPNN.com
8) Nama : Syaiful, 40
Alamat : Desa Krasak Kec. Ajung Kab. Jember.
9) Nama : Yuli, 30
Alamat : Panti Kab. Jember
10) Nama : Kholifah (umur tidak diketahui)
Alamat : Desa Gugut Kec. Rambipuji Kab. Jember.
11) Nama: Bu Syaiful (umur tidak diketahui)
Alamat : Desa Krasak Kec. Ajung Kab. Jember. (mcr26/jpnn)
Rombongan warga hendak melakukan ritual di Pantai Selatan Jawa kawasan Jember, tetapi mereka malah terseret ombak dan banyak yang meninggal.
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News