Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di Kota Malang Alami Kenaikan Jumlah Pasien
Selasa, 08 Februari 2022 – 18:24 WIB

Salah satu tempat rujukan rumah sakit Covid-19 di Kota Malang. Foto: Ridho for jpnn.com
Saat ini, jumlah kasus aktif Covid-19 di Kota Malang sebanyak 811 kasus. Angka tersebut menjadikan Kota Malang sebagai daerah ketiga di Jawa Timur dengan kasus aktif Covid-19 terbanyak. (mcr26/jpnn)
Rumah sakit rujukan Covid-19 di Kota Malang mengalami kenaikan jumlah pasien.
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News