Elektabilitas Demokrat di Jatim Merosot, SSC Beber Penyebabnya

Selasa, 30 Agustus 2022 – 18:08 WIB
Elektabilitas Demokrat di Jatim Merosot, SSC Beber Penyebabnya - JPNN.com Jatim
Peneliti Senior SSC Surokim Abdussalam membeberkan penyebab elektabilitas Partai Demokrat merosot. Foto: Dok. Pribadi Surokim untuk JPNN

"Pak Sarmuji tipikal pemimpin enggak suka gaduh. Lempeng-lempeng saja, saya kira untuk partai tengah itu positif karena biasanya pemilih rasional tengah itu pemilih yang enggak suka kegaduhan," katanya.

Untuk Demokrat, Surokim melihat tugas berat yang diemban Emil Dardak sebagai ketua DPD. Sisa waktu satu tahun enam bulan menjelang Pileg 2024, dia harus bisa menghilangkan egonya untuk suara partai.

"Ini pertaruhan Mas Emil bagaimana mengkonsolidasikan internal Demokrat, apa bisa mulus atau tidak. Kalau bisa konsolidasi dengan baik dan merangkul faksi berseberangan, hasilnya akan baik," jelas Surokim. (mcr12/jpnn)

Senior peneliti SSC membeberkan penyebab elektabilitas Demokrat di Jatim merosot, inilah faktornya.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News