Partai Final MilkLife Soccer Challenge Seri 2, Dua Sekolah Ini Keluar Jadi Juara

Minggu, 08 September 2024 – 22:20 WIB
Partai Final MilkLife Soccer Challenge Seri 2, Dua Sekolah Ini Keluar Jadi Juara - JPNN.com Jatim
Locita Waranggani Olah Nismara punggawa tim KU 10 SDN Pacarkeling V-186 A di laga pamungkas MilkLife Soccer Challenge-Surabaya Series 2 2024 saat berlaga di Stadion Brawijaya, Minggu (8/9). Foto: Arry Saputra/JPNN

Menurutnya, torehan partisipasi peserta MilkLife Soccer Challenge Surabaya Series 2 ini menumbuhkan rasa optimistis bahwa sepak bola putri akan bangkit dan bakat-bakat pesepakbola putri berkualitas akan bermunculan.

"Selain Surabaya, kami berharap hal ini juga terjadi di kota-kota lainnya agar impian kita melihat Timnas Putri Indonesia bisa bangkit dan berjaya di panggung internasional," ujar Teddy.

Dia menekankan pentingnya olahraga dalam mengembangkan kecerdasan sosial dan emosional anak-anak.

"Kami berharap para orang tua memberikan dukungan penuh kepada anak-anak mereka untuk terus aktif dalam olahraga," pungkasnya. (mcr12/jpnn)

Dua sekolah dasar (SD) ini keluar sebagai juara dalam turnamen sepak bola putri MilkLife Soccer Challenge Seri 2.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News