Permainan Timnas Malaysia Berkembang Pesat di Piala AFF U-19, Dapat Pujian Pelatih
Selasa, 23 Juli 2024 – 17:40 WIB

Sejumlah pemain Timnas Malaysia U-19 menghadapi Singapura dalam pertandingan babak penyisihan grup C ASEAN U-19 Boys Championship di Stadion Gelora 10 November Surabaya, Senin (22/7). ANTARA FOTO/Rizal Hanafi.
Saat ini, Malaysia menjadi tim tersubur dengan 16 gol dalam ajang Piala AFF U-19, sekaligus menjadi pemimpin grup C menggeser Thailand dengan perolehan poin yang sama, yakni enam poin.
Laga berikutnya, Harimau Muda Malaya akan menghadapi Thailand pada Kamis (25/7) di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, untuk memperebutkan juara grup. (antara/mcr12/jpnn)
Pelatih Malaysia mengakui permainan anak asuhnya berkembang pesat dalam Piala AFF U-19.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News