Lansia di Surabaya Jadi Korban Perampokan, Perhiasan 1 Kilogram Raib

Kamis, 23 Januari 2025 – 11:36 WIB
Lansia di Surabaya Jadi Korban Perampokan, Perhiasan 1 Kilogram Raib - JPNN.com Jatim
Lansia perempuan bernama Hamidah (77) menjadi korban perampokan di rumahnya Jalan Achmad Jais nomor 37 Kecamatan Genteng Kota Surabaya, Rabu (22/1). Foto: source JPNN

Hamidah pun langsung melaporkan peristiwa itu ke Polsek Genteng. Dirinya berharap kasus perampokan itu segera ditindaklanjuti.

Laporan itu dibenarkan oleh Kapolsek Genteng AKP Grandika Indera Waspada. Pihaknya masih melakukan penyelidikan atas peristiwa yang terjadi.

“Iya sudah laporan. Sekarang ini masih kami selidiki,” ucap Grandika. (mcr23/jpnn)

Nahas, lansia perempuan jadi korban perampokan, pelaku menyamar jadi petugas meteran PDAM Surabaya

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News