Sempat Dirawat, Bayi Malang yang Dibuang Orang Tuanya Akhirnya Meninggal Dunia
Kamis, 02 Juni 2022 – 19:10 WIB

Bayi laki-laki yang ditemukan warga di Sumbermanjing Wetan Kabuapten Malamg meninggal dunia. Foto: Source Polres Malang for jpnn.com
Namun, Tuhan berkehendak lain. Meski sempat dirujuk ke RSUD Kepanjen dan dirawat di sana, bayi itu tak terselamatkan
"Enggeh (iya) meninggal di RSUD Kepanjen," tuturnya.
Jajaran Polsek Sumbermanjing Wetan kini telah berkoordinasi dengan Polres Malang guna melakukan penyelidikan lebih lanjut dan memburu para pelaku pembuangan bayi itu.
Pelaku pembuangan bayi itu bakal dikenakan Pasal 76B UU 5/2014 atas perubahan UU 23/2002 tentang Perlindungan Anak. Ancamannya lebih dari 5 tahun kurungan penjara. (mcr26/jpnn)
Setelah ditelantarkan orang tuanya, bayi di Kabupaten Malang sekarang meninggal dunia
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News