Mahasiswa UB Tersangka Teroris Sempat Bikin Artikel Ilmiah Terkait Timur Tengah
Kamis, 26 Mei 2022 – 14:53 WIB

Universitas Brawijaya Malang. (ANTARA/Vicki Febrianto)
Namun, dia sendiri belum mengetahui secara detail perihal hasil riset atau studi yang ditulis tersangka itu. Ke depan, pihaknya akan melakukan pengecekan kembali.
Selain itu, pihaknya juga membeberkan perkembangan penyelidikan kepolisian soal jaringan organisasi teroris yang diduga menaungi mahasiswa mereka itu.
"Kami berkoordinasi dengan kepolisian. Pihak universitas disuruh bersabar. Katanya masih penyelidikan untuk mencari jaringannya," kata Hakim. (mcr26/jpnn)
Sebelum ditangkap, tersangka teroris yang merupakan mahasiswa UB Malang sempat menuliskan artikel ilmiah soal Timur Tengah.
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News