Sejoli Tewas di Indekos Surabaya, Ditemukan Ampul dan Alat Suntik

Kamis, 10 April 2025 – 22:05 WIB
Sejoli Tewas di Indekos Surabaya, Ditemukan Ampul dan Alat Suntik - JPNN.com Jatim
Tim Inafis Polrestabes Surabaya memasang garis polisi di sekitar TKP penemuan mayat sejoli di kamar indekos Jalan Sidosermo Indah, Surabaya, Kamis (10/4). Foto: Source for JPNN

"Kamar kondisinya terkunci dari dalam dan saat ini jenazah sudah kami kirim ke RS Bhayangkara untuk proses autopsi, ini kami masih penyelidikan lebih lanjut," jelas Haryoko. (mcr12/jpnn)

Barang berupa ampul dan suntikan ditemukan di dekat jasad korban. Polisi masih menyelidiki penyebab kematian dan telah mengirim jenazah untuk diautopsi.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News