Sosialisasi MBG di Tulungagung, DPR RI Targetkan Stunting Turun & Ekonomi Naik
Selasa, 18 Maret 2025 – 20:12 WIB

Sosialisasi MBG di Tulungagung oleh DPR RI dan BGN. Foto: Source for JPNN.
“Isi Piringku itu penekanan pada gizi seimbang, berupa protein, lemak, karbohidrat, vitamin dan mineral dari lauk, sayur, dan buah,” jelasnya.
Program MBG ini akan berjalan maksimal bila ada sinergi semua pihak, dari pemerintah pusat, daerah, hingga masyarakat. (mcr12/jpnn)
DPR RI sosialisasikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Tulungagung untuk tekan stunting dan dorong gizi seimbang.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News