Viral Penambat Rel Patah di JPL 8 Ketintang, KAI Daop 8 Pastikan Telah Diperbaiki

Kamis, 06 Maret 2025 – 19:27 WIB
Viral  Penambat Rel Patah di JPL 8 Ketintang, KAI Daop 8 Pastikan Telah Diperbaiki - JPNN.com Jatim
PT KAI Daop 8 Surabaya memastikan telah mengganti penambat rel yang patah dengan yang baru di jalur kereta KM 20+4/5 petak jalan antara Stasiun Wonokromo - Stasiun Sepanjang atau Jalur Perlintasan Langsung (JPL) 8 Ketintang. Foto: tangkapan layar

KAI Daop 8 Surabaya mengingatkan kepada seluruh masyarakat untuk tidak beraktivitas apapun di jalur KA. Demi menjaga keselamatan perjalanan kereta api dan juga diri sendiri.

"Apabila menemukan adanya gangguan pada perjalanan KA, masyarakat bisa melaporkan kepada petugas terdekat, dan tidak langsung berada di jalur KA," pungkas Luqman. (mcr23/jpnn)

KAI Daop 8 buka suara soal penambat rel yang patah di JPL 8 Ketintang

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News