Plengsengan Sungai Roboh, 7 Rumah di Tembok Dukuh Surabaya Rusak

Kamis, 07 Maret 2024 – 09:34 WIB
Plengsengan Sungai Roboh, 7 Rumah di Tembok Dukuh Surabaya Rusak  - JPNN.com Jatim
Warga Jalan Asem Bagus Gang Pancasila RT 06 RW 02, Kelurahan Tembok Dukuh, Kecamatan Bubutan, berkumpul usai kejadia roboh plengsengan sungai yang menyebabkan tujuh rumah mengalami kerusakan, Rabu (6/3). ANTARA/Ananto Pradana

"Sekarang musim hujan, khawatir kalau ada kejadian kaya gini. Selain atap roboh, peralatan dapur yang di depan itu juga jatuh ke sungai," ucapnya.

Terpisah, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Surabaya Agus Hebi Djuniantoro mengatakan segera menerjunkan petugas ke lokasi kejadian.

"Sekarang ada bidang yang menangani logistik. Kalau untuk penanganan kami koordinasi sama DSDABM," ucap Hebi. (antara/mcr12/jpnn)

Sebanyak tujuh rumah di Tembok Dukuh Surabaya rusak akibat plengsengan sungai roboh.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News