Masuki Musim Kemarau, 1.617 Dusun di Jawa Timur Berpotensi Terdampak Kekeringan

Rabu, 14 Juni 2023 – 16:27 WIB
Masuki Musim Kemarau, 1.617 Dusun di Jawa Timur Berpotensi Terdampak Kekeringan - JPNN.com Jatim
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat menyalurkan bantuan air kepada warga yang terdampak kekeringan akibat musim kemarau. Foto: Humas Pemprov Jatim

Dia mengatakan saat ini, pengiriman air bersih dilakukan di Kampung Polay Desa Jatisari, Kecamatan Arjasa.

Pengiriman air bersih PDAM dilakukan ke lokasi wilayah tersebut mesin pompa bor (sibel) rusak sehingga air tidak dapat mengalir ke rumah warga.

“Kami akan terus melakukan mitigasi dan penanganan untuk bencana-bencana di musim kemarau ini, baik antisipasi kebakaran hutan dan lahan maupun kekeringan. Mohon semuanya saling mawas diri dan meningkatkaan kewaspadaan," ucap Khofifah. (mcr23/jpnn)

Sebanyak 1.617 dusun di Jawa Timur terancam kekeringan pada musim kemarau

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News