Jelang Ramadan, Ini Siasat Pemkab Probolinggo Antisipasi Harga Kebutuhan Pokok Meroket

Senin, 06 Maret 2023 – 22:36 WIB
Jelang Ramadan, Ini Siasat Pemkab Probolinggo Antisipasi Harga Kebutuhan Pokok Meroket - JPNN.com Jatim
Ilustrasi harga telur ayam di Malang mengalami penuruhan harga. Foto: Antara/Sella Panduarsa Gareta

Pihaknya juga ingin banyak pihak terlibat dalam pengendalian inflasi, baik melalui mitra CSR maupun swasta untuk mengadakan kegiatan pasar murah.

"Intinya, masyarakat bisa memenuhi kebutuhan pokok dengan mudah dan harga normal," ucapnya.

Timbul berharap dengan mengoptimalkan upaya-upaya tersebut, laju inflasi di Kabupaten Probolinggo akan tetap terkendali sehingga harga-harga bahan pokok tidak terlalu meroket. (antara/faz/jpnn)

Menjelang Ramadan, Wabup Probolinggo Timbul menyatakan stok dan harga bahan pokok di daerahnya aman.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News