Salah Putar Panel Kompor, 4 Penghuni Kos-Kosan Lontar Dijilat Api
Jumat, 05 Agustus 2022 – 17:53 WIB

Korban meledaknya LPG ditangani di Puskesmas Lontar Surabaya. Foto: 112
“Dua korban (Mariyati dan Zuliatin) langsung dilarikan ke Puskesmas Lontar. Sementara dua korban lainnya (Zuliatin dan Kayla) dilarikan ke rumah sakit BDH,” katanya.
Adapun ruangan kos-kosan nomor 5 yang menjadi TKP kebakaran sementara dalam proses lebih lanjut dan diberi garis polisi oleh aparat Polsek Lakarsantri.
“Kasus ini akan dilakukan pendalaman oleh Polsek Lakarsantri,” ucap Ridwan. (mcr23/faz/jpnn)
Empat penghuni indekos kawasan Jalan Kuwukan Lapangan, Lontar, Surabaya, menderita luka bakar setelah tersambar api.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News