Libur Lebaran Ini, Banyak Kecelakaan Lalu Lintas Terjadi di Surabaya, Lebih dari 50
Jumat, 06 Mei 2022 – 18:19 WIB

Puluhan kecelakaan lalu lintas terjadi di Surabaya selama libur Lebaran ini. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Ada sebanyak 7 lokasi posko terpadu dan 11 pos pantau yang tersebar di Kota Surabaya," ujar dia.
Selain posko terpadu dan pos pantau, lanjut dia, para personel dari BPBD, Satpol PP, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial hingga Dinas Perhubungan, juga membantu melakukan pengamanan di Pos Komando Taktis (Poskotis) Polrestabes Surabaya, yakni di Poskotis CITO dan Taman Bungkul.
"Kami juga melakukan pengamanan pada pusat perbelanjaan, gedung perkantoran, pasar maupun fasilitas umum lainnya," ujar dia. (antara/mcr13/jpnn)
Banyak kecelakaan lalu lintas terjadi di Surabaya selama libur Lebaran tahun ini. Berikut datanya.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News