Gawat! Ratusan Kasus Suspek Hepatitis Akut Tersebar di 18 Daerah Jatim

Kamis, 05 Mei 2022 – 11:12 WIB
Gawat! Ratusan Kasus Suspek Hepatitis Akut Tersebar di 18 Daerah Jatim - JPNN.com Jatim
Dinas Kesehatan Jatim meminta masyarakat mewaspadai hepatitis akut misterius. Foto: Ilustrasi/Ricardo/JPNN.com

Erwin mengimbau kepada seluruh fasilitas pelayanan kesehatan di wilayahnya untuk siap siaga. Apabila menemukan kasus sesuai dengan gejala hepatitis akut segera melapor ke Dirjen P2P Kemenkes RI melalui Dinkes Jatim.

"Kalau gejalanya mirip dan tak diketahui penyebabnya segera melapor untuk dilakukan penyelidikan epidemiologi lebih lanjut," ucap Erwin. (mcr12/jpnn)

Sudah ada ratusan kasus hepatitis akut misterius yang tersebar di 18 kabupaten/kota di Jatim, masyarakat kenali gejalanya dan harus waspada.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News