Bukannya Langka, Ternyata Sebagian Stok Gula Rafinasi Jawa Timur Ditimbun di Sini

Jumat, 30 April 2021 – 12:00 WIB
Bukannya Langka, Ternyata Sebagian Stok Gula Rafinasi Jawa Timur Ditimbun di Sini - JPNN.com Jatim
Stok gula rafinasi ditemukan di Gudang PT KTM Lamongan. Penemuan itu sekaligus membantah isu kelangkaan gula rafinasi di Jawa Timur . Foto: Ricardo/jpnn

Keluhan mengenai krisis gula rafinasi sebelumnya marak di Jawa Timur diikuti desakan agar PT KTM diberikan izin impor raw sugar.

Desakan itu disampaikan Koordinator Forum Asosiasi Pengguna Gula Kristal Rafinasi (FAPGKR) Dwiatmoko Setiono.

FAPGKR melayangkan surat kepada Menteri Perindustrian pada 15 Maret 2021.

Isinya, menyampaikan PT KTM mengalami kesulitan bahan baku, dan banyaknya industri kecil menengah (IKM) terdampak.

Klaim kelangkaan itu pun ditepis Dirjen Industri Agro Kementerian Perindustrian Abdul Rochim. (mcr13/jpnn)

 
Satgas Pangan Polda Jatim menampik isu kelangkaan gula rafinasi di Jawa Timur setelah penemuannya ...

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News