Kata Emil Dardak soal Mudik Lebaran Dilarang tetapi Tempat Wisata Dibuka

Sabtu, 10 April 2021 – 10:10 WIB
Kata Emil Dardak soal Mudik Lebaran Dilarang tetapi Tempat Wisata Dibuka - JPNN.com Jatim
Wagub Jatim Emil Dardak. Foto: M Fathra Nazrul Islam/JPNN.com

Menurut Emil, tidak semua penduduk Jawa Timur bisa pulang kampung untuk berlebaran bersama keluarga masing-masing.

Baca Juga: Syarat Salat Tarawih di Masjid Agung Surabaya

"Kebahagiaan kumpul keluarga besar pada Lebaran momen yang membahagiakan, pasti masyarakat juga merasa sedih," ujarnya.(mcr12/jpnn)

Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak mengatakan dibukanya tempat wisata dan dilarangnya mudik bukan bermaksud untuk pilih kasih.

Redaktur : Angga Setiawan
Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News