Warga Isoman Mojokerto, Silakan Lapor Via Telemedis, Ada Obat-Obatan Gratis

Selasa, 03 Agustus 2021 – 09:23 WIB
Warga Isoman Mojokerto, Silakan Lapor Via Telemedis, Ada Obat-Obatan Gratis - JPNN.com Jatim
Layanan telemedicine Pemkot Mojokerto (Antara Jatim/Pemkot Mojokerto/IS)

Sedang bagi yang bergejala, diberikan multivitamin, prebiotik, minyak kayu putih, obat antivirus, dan obat antiinflamasi.

"Semua paket diberikan gratis selama 10 hari sejak pasien diberlakukan skrining dan dinyatakan positif, melalui tes antigen maupun PCR," tutur dia.

Untuk informasi dan update COVID-19, masyarakat bisa mengakses lewat website www.covid19.mojokertokota.go.id].(antara/mcr13/jpnn)

 
Warga Kota Mojokerto yang menjalani isoman akibat terpapar COVID-19, baik OTG maupun bergejala, diminta melapor melalui layanan telemedis pemkot.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News