Satu Anggota DPRD Jember Kena Covid-19 saat Ikut Rapat Paripurna Daerah

Kamis, 24 Juni 2021 – 07:20 WIB
Satu Anggota DPRD Jember Kena Covid-19 saat Ikut Rapat Paripurna Daerah - JPNN.com Jatim
Ketua DPRD Jember M. Itqon Syauqi menjalani tes usap antigen, Rabu (23/6/2021). (ANTARA/ Zumrotun Solichah)

Sementara Bupati Jember Hendy Siswanto mengimbau kepada peserta rapat paripurna harus menjalani tes usap antigen sebagai upaya penelusuran terhadap anggota dewan yang terkonfirmasi positif Covid-19.

"Tidak perlu ragu ikut tes usap, saya sudah 40 kali melakukan hal tersebut setiap ada kegiatan dinas," katanya. (mcr6/antara/jpnn)

Seorang anggota DPRD Jember posiitif Covid-19 saat mengikuti rapat paripurna terkait Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2020.

Redaktur & Reporter : Angga Setiawan

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News