Kasus Stunting Anak di Surabaya Kompleks, Cahyo Punya Saran Begini
Jumat, 24 Desember 2021 – 08:21 WIB
Dengan begitu, penanganan bisa dilakukan dengan tepat dan dinas terkait dapat memonitor secara holistik.
“Semoga program Surabaya Zero Stunting bisa terwujud secara efektif dan efisien,” politisi muda PKS tersebut. (mcr23/jpnn)
Anggota Komisi D DPRD Surabaya, Cahyo Siswo Utomo menyampaikan saran seputar penangan anak stunting di Kota Pahlawan sebagai berikut.
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News