Trik Baru Golkar Surabaya Gaet Hati Masyarakat

Senin, 04 Desember 2023 – 13:51 WIB
Trik Baru Golkar Surabaya Gaet Hati Masyarakat - JPNN.com Jatim
Ketua DPD Partai Golkar Surabaya Arif Fathoni mengungkapkan salah satu trik baru partainya selama masa kampanye Pemilu 2024.(ANTARA/HO-Golkar Surabaya)

Begitu pula para peserta pemilu yang ingin memasang APK di suatu titik, mereka harus berkoordinasi dengan Polrestabes, KPU, dan Bawaslu Surabaya.

"Dengan demikian, teman-teman kepolisian, KPU, dan Bawaslu minimal bisa menjalankan apa yang tercatat dalam regulasi di PKPU," ujarnya.

Beberapa tempat yang dilarang untuk dipasang APK seperti gedung pemerintahan, tempat ibadah, jalan-jalan protokol, lembaga pendidikan, dan beberapa tempat lainnya. (antara/faz/jpnn)

‘Soal norak atau tidak, biar masyarakat yang menilai,’ kata Ketua Golkar Surabaya Arif Fathoni saat mengomentari strategi dalam kampanye Pemilu 2024.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News