Kata Arema FC Soal Overkapasitas & Pintu Stadion Kanjuruhan Tertutup, Hemmm

Senin, 03 Oktober 2022 – 16:44 WIB
Kata Arema FC Soal Overkapasitas & Pintu Stadion Kanjuruhan Tertutup, Hemmm - JPNN.com Jatim
Media Officer Arema FC, Sudarmaji (kiri) saat menggelar konferensi pers di kantor manajemen Arema FC di Kota Malang, Senin (3/10/2022). (ANTARA/Willy Irawan)

"Tunggu saja investigasinya. Apa benar ditutup atau tidak?" tuturnya.

Saat ini, lanjut dia, manajemen Arema FC sedang fokus dengan posko tanggap darurat sesuai arahan dari Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy.

"Saat ini, manajemen Arema fokus untuk tanggap darurat sesuai arahan Pak Menko PMK," pungkas Sudarmaji. (antara/faz/jpnn)

Arema FC akhirnya angkat bicara soal isu cetak tiket melebihi kapasitas stadion dalam tragedi Kanjuruhan 1 Oktober lalu.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News