Arema FC Tak Kunjung Latihan, Ternyata Alasannya Begini
Sabtu, 07 Mei 2022 – 19:01 WIB

Ilustrasi-Pelatih Arema FC Eduardo Almeida saat memimpin latihan di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Kamis (20/5/2021). ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto (ARI BOWO SUCIPTO/ARI BOWO SUCIPTO)
Pada musim lalu, tim Singo Edan melakoni TC di luar Malang, tepatnya di Solo dan Yogyakarta pada saat pertama kali Almeida mengemban tugas menjadi pelatih kepala.
Baca Juga:
Arema FC bahkan sempat menjalani dua laga uji coba melawan PSIM Yogyakarta dan Persis Solo pada saat itu. (genpi/mcr12/jpnn)
Berita ini telah tayang di GenPI.co dengan judul: Arema FC Tak Kunjung Mulai Latihan, Masih Ada yang Ditunggu
Arema FC memilih menunggu pelatih Eduardo Almeida untuk melaksanakan kegiatan training center (CT) menyambut kompetisi Liga 1 musim depan.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News